Pensiunan PNS dan TNI Mendapat Rapelan Tunjangan Beras 15 Bulan

Pensiunan Pegawai Negeri Sipil (PNS), TNI/Polri akan mendapatkan rapelan tunjangan beras selama 15 bulan pada bulan April mendatang. Tunjangan beras bagi penerima pensiun semula Rp 4.950 per kg, namun sejak Januari 2010 naik menjadi Rp 5.656 per kg. “Tunjangan beras bagi penerima pensiun yang semula ditetapkan sebesar Rp. 4.950 per kg menjadi Rp. 5.656,” ujar … Read more

Rangkaian Alur Proses Penerimaan CPNS Tahun 2011

Dalam rapat dengan komite III DPD Republik Indonesia, Menteri Kemenpan E.E. Mangindaan menyatakan bahwa penerimaan CPNS 2011 haruslah transparan dan objektif, selain itu juga dia menambahkan semua masyarakat harus diberikan kesempatan yang sama dan mengikuti seleksi yang ditetapkan oleh Kemenpan dan RB dan sesuai dengan kebijakan pelaksanaan pengadaan CPNS 2011. Dalam pelaksanaan ujian seleksi ujian … Read more

Mau Tahu Modus Pengemplangan Pajak

Salah satu direktur PT Sinar Terang Sentosa Jaya (STSJ) telah divonis 2 tahun penjara dan denda 1 milyar atas tindak pidana berupa penerbitan faktur pajak fiktif. Di mana perusahaan ini sengaja didirikan dengan maksud memperoleh restitusi Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dengan menyampaikan SPT secara tidak benar. “Perbuatan menyampaikan SPT yang isinya tidak benar ini bisa … Read more

NIP CPNS Salatiga Turun April 2011

Walikota Salatiga John Manuel Manoppo memastikan nomor induk pegawai (NIP) 153 CPNS yang lolos seleksi tahun 2010 akan turun sebelum 1 April 2011. Kepastian ini diutarakan Walikota setelah meresmikan patung Pangeran Diponegoro dan Jenderal Sudirman di rumah dinasnya, Kamis (17/3). “Saya akan segera menyerahkan SK (surat keputusan) dan NIP itu sebelum tanggal 1 April nanti. … Read more

PT Jasa Marga Tbk Fokus Menggarap Bisnis Non Jalan Tol

BUMN infrastruktur PT Jasa Marga Tbk semakin fokus menggarap bisnis non jalan tol yang dinilai berpotensi dalam pengembangan perusahaan tersebut dalam beberapa tahun ke depan. Direktur Utama Jasa Marga Frans S. Sunito mengatakan agar semakin fokus dalam menggarap bisnis non jalan tol, hari ini pihaknya menyempurnakan anggaran dasar perseroan tersebut dalam rapat umum pemegang saham … Read more

Lowongan Frontliner Officer, CS & Teller Bank BRI Maret 2011

SEARCH CONSULTING  is Management Consulting under PT. MENARA KADIN INDONESIA with some services, our firm is committed to providing our clients with high quality and cost-effective service and advice in relation to their activities in Indonesia. We strive to understand our clients’ commercial objectives and to provide practical and financially sound solutions to legal and … Read more

Tiga BUMN Kontruksi Mengikuti Lelang Tender Gedung Baru DPR

Sedikitnya sudah ada empat perusahaan konstruksi yang mendaftarkan diri untuk ikut dalam lelang tender gedung baru DPR. Sesuai surat perintah yang disetujui oleh Badan Urusan Rumah Tangga (BURT) DPR, pembangunan gedung baru akan dimulai pada 22 Juni 2011. “Jadwal Itu asumsinya jika situasi berjalan normal,” tutur Kepala Biro Pemeliharaan Bangunan, Soemirat di Jakarta, Kamis (16/3).  … Read more

Target Transaksi Pameran PKBL BUMN Rp. 11 Miliar

Menurut Direktur Utama PT Mediatama Bina Kreasi Bramantyo di Jakarta, Rabu (16/3), Gelar PKBL merupakan pameran yang efektif untuk mempromosikan dan memperluas jaringan pemasaran. Ini terlihat dari semakin meningkatnya jumlah transaksi dan pengunjung yang datang ke pameran tersebut. “Pada 2009, jumlah pengunjung meningkat dari 32.486.000 menjadi 37.358.000 orang. Angka ini terus meningkat pada 2010 berhasil … Read more