Lowongan PGN Perkasa – informasicpnsbumn.com – PT Permata Karya Jasa (Perkasa) merupakan anak perusahaan PT Permata Graha Nusantara (PGN Mas) yang didirikan pada tanggal 29 April 2015, pendirian PT Permata Karya Jasa dilatarbelakangi adanya potensi bisnis pengelolaan jasa tenaga kerja outsourcing sesuai dengan Permenakertrans No.19 Tahun 2012 Tentang Syarat-Syarat Penyerahan Sebagian Pelaksanaan Pekerjaan Kepada Perusahaan Lain, hal tersebut kemudian dilihat sebagai potensi usaha yang dapat dilaksanakan oleh anak usaha PGN sehingga mampu memberikan nilai tambah secara korporat. Hingga saat ini, Perkasa telah mampu berkontribusi dengan menyediakan tenaga-tenaga ahli yang turut mengelola asset vital nasional dan telah berhasil mendirikan anak perusahaan dengan nama PT Perkasa Abdi Bhuana (Prabhu). PT Permata Karya Jasa sebagai salah satu perusahaan yang tergabung didalam PGN Group selalu berkomitmen untuk menjaga konsistensi dan integritasnya sebagai Perusahaan yang professional untuk menjadi mitra usaha PGN dan Perusahaan lainnya dengan berpegang pada Penerapan Good Corporate Governance.
PT Permata Karya Jasa (Perkasa) sedang membuka kesempatan berkarir sebagai :
1. Instrument & Control Engineer
Kualifikasi :
- Minimal pendidikan S1- Teknik Elektro /fisika
- Minimal Pengalaman 10 Tahun
- Memiliki kemampuan dalam I&C Engineering design serta mampu menggunakan P&ID Drawing,
- Memiliki pemahaman software antara lain : OPC, Instrucalc, Integraph Intools, Fisher Rosemount, dll.
- Familiar terhadap standard internasional dan lokal, serta project management & Oil dan gas
- Penempatan: Riau
- Periode Pendaftaran: 05 Oktober 2022 – 20 Oktober 2022
2. Specialist Operation & Realibility
Kualifikasi :
- Pendidikan min D3 Teknik Mesin/Teknik Elektro/Konversi Energi
- Memiliki pengalaman kerja min 10 tahun untuk D3 atau 5 tahun untuk S1 Memiliki pengalaman pengujian, pemeriksaan dan tes commissioning, panel dan trafo tegangan rendah atau menengah.
- Serta dapat melakukan pemeliharaan, troubleshooting dan tes commissioning PLTD dan PLTMG up to 10 MW
- Usia maksimal 35 tahun
- Mampu membaca dan memahami secara detail Wiring/Single Line Diagram
- Penempatan: Jakarta
- Periode Pendaftaran: 05 Oktober 2022 – 15 Oktober 2022
3. Assistant Project Manager
Kualifikasi:
- Minimal Pendidikan S1 – Civil/Mechanical/Electrical/Psysics Engineer
- Minimal pengalaman 13 tahun (S1) dan 8 tahun (S2)
- Memiliki pengalaman dalam management proyek, teknik dan konstruksi pada proyek Migas (onshore/offshore)
- Familiar dengan sistem proyek SAP dan perangkat lunas penjadwalan proyek.
- Memiliki keterampulan komunikasi yang baik (lisan & tertulis)
- Periode Pendaftaran: 06 Oktober 2022 – 20 Oktober 2022
4. Process Engineer
Kualifikasi:
- Minimal Pendidikan S1 – Process/Perto Gas Engineer
- Minimal pengalaman 10 tahun (S1) dan 8 tahun (S2)
- Memiliki pengalaman dalam desain teknik, manajemen proyek, dan konstruksi pada proyek Migas (onshore/offshore)
- Familiar dalam process engineer design, membaca gambar P&ID, PFD, CAUSE & Effect Diagram; Perpipaan, dan skema isometrik
- Familiar dalam menggunakan process engineer software Antara lain: HYSIS, Pipephase, Flaresim, HTRI
- Familiar dengan standar lokal dan internasional seperti API, SNI, NFPA, ASME, ANSI, IEC, ISA, CCPS, ISO, ASTM.
- Periode Pendaftaran: 06 Oktober 2022 – 20 Oktober 2022, Kuota: 2
5. Instrument & Control Engineer (I&E)
Kualifikasi:
- Minimal Pendidikan S1 – Electrical/Physic Engineer
- Minimal pengalaman 10 tahun (S1) dan 8 tahun (S2)
- Berpengalaman dalam desain teknik, manajemen proyek, dan konstruksi pada proyek Migas (onshore/offshore)
- Familiar dalam I&C engineer design, membaca gambar P&ID dan melakukan perhitunga manual
- Familiar dalam menggunakan I&C engineer software antara lain: OPC, Instrucalc, Intergraph Intools, Fisher Rosemount, dll
- Familiar dengan standar lokal dan internasional, seperti API, SNI, NFPA, ASME, ANSI, IEC, ISA, CCPS, ISO, dan ASTM.
- Periode Pendaftaran: 06 Oktober 2022 – 20 Oktober 2022, Kuota: 2
Pengiriman Lamaran
Bagi yang berminat dan memenuhi persyaratan, silakan kirim lamaran lengkap beserta sertifikat pendukung lainnya ke :
Catatan :
- Hanya kandidat terbaik yang akan diundang untuk mengikuti tahapan seleksi lebih lanjut.
- Rekrutmen PGN Perkasa ini tidak dipungut biaya apa pun.
Info Lowongan PGN Perkasa persembahan informasicpnsbumn.com. Semoga bermanfaat