Category Archives: Info PNS

Gaji PNS 2014 Bakal Banyak Menyedot APBN

By gladwin | December 19, 2013

Gaji PNS 2014 – Menjadi PNS memang pantas diperebutkan ribuan orang. Gaji PNS 2014 (Pendapatan sebagai PNS) dipastikan bakal lebih menggiurkan. Pengalokasian anggaran belanja pegawai dalam anggaran pendapatan dan belanja negara tahun 2014 sebanyak Rp 263 triliun lebih dimaksudkan untuk peningkatan kesejahteraan pegawai negeri sipil (PNS). Pada dialog dalam Forum Group Discussion APBN 2014 di Medan, Selasa [10/12],… Read More »

Asyiiik …..Usia Pensiun PNS Menjadi 58 Tahun

By gladwin | December 19, 2013

Usia Pensiun PNS – Menjadi PNS memang layak diperebutkan ribuan orang. Setelah dimanjakan dengan renumerasi, tunjangan dan sebagainya, kini kabar gembira datang untuk usia pensiun. Pemerintah dan DPR RI sudah bersepakat menambah batas usia pensiun (BUP) PNS menjadi 58 tahun. Bonus dua tahun itu berlaku menyeluruh untuk PNS golongan I sampai IV. “Dalam Panja RUU ASN tadi malam,… Read More »

PNS dan Dosen Palsukan Ijazah Biar Naik Pangkat

By gladwin | October 5, 2013

Kenaikan Pangkat PNS – Sudah menjadi rahasia umum, bahwa di Negara kira tercinta Indonesia ini, banyak orang menghalalkan segala cara untuk meraih mimpinya. Termasuk kasus PNS di bawah ini. Seorang pegawai negeri sipil (PNS) dan seorang dosen diringkus petugas Polrestabes Surabaya, karena diduga memalsukan ijazah sebuah perguruan tinggi swasta di Surabaya, Jawa Timur. PNS perempuan itu bernama Risky… Read More »

Darimana Negara Membayar Kenaikan Gaji PNS

By gladwin | August 19, 2013

Kenaikan Gaji PNS – Jika kita amati setiap tahun selalu ada kenaikan untuk Gaji PNS. Sebenarya darimana uang untuk membayar gaji PNS yang jumlahnya mencapai triliunan rupiah tersebut.. Kalangan pengusaha menilai pemerintah seharusnya tidak perlu menaikkan gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS) pada tahun depan. Tambahan pendapatan yang diterima para abdi negara justru dianggap akan memberatkan alokasi belanja negara… Read More »

Belanja Pegawai Banyak Terkuras Untuk Gaji PNS

By gladwin | August 19, 2013

Gaji PNS – Setiap ada pengumuman lowongan CPNS, selalu ramai peminat. Bahkan situs yang memberikan informasi tentang lowongan CPNS juga banyak diserbu pengunjung. Mau tahu kenapa ? Simak info berikut ini.. Dari data Kementerian Keuangan (Kemenkeu) yang dilaporkan dalam Nota Keuangan dan Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (RAPBN) 2014, dalam kurun waktu 2008-2013, belanja pegawai secara nominal mengalami… Read More »

Tahun 2014, Gaji PNS Naik 6 Persen

By gladwin | August 17, 2013

Gaji PNS 2014 – Belum memasuki tahun 2014 tapi gaji PNS di Indonesia bakal naik lagi. Kenaikan tidak besar memang hanya 6 persen saja. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengatakan akan menaikkan gaji pegawai negeri sipil dan anggota TNI/ Kepolisian pada 2014. Kenaikan gaji yang ditetapkan pemerintah mencapai 6 persen. “Ini untuk mengantisipasi inflasi,” kata Yudhoyono saat membacakan nota… Read More »

PNS Batam Dipecat Karena Tidak Masuk Kerja Berbulan – bulan

By gladwin | August 15, 2013

PNS Dipecat – Walau banyak yang ingin menjadi PNS, ternyata ada juga yang menyiakannya dengan cara tidak masuk kerja berbulan – bulan. Badan Kepegawaian Daerah Kota Batam memecat dua pegawai negeri sipil (PNS) di Pemerintah Kota (Pemkot) Batam, Kepulauan Riau, akibat tidak masuk kerja selama empat bulan berturut-turut. Kedua PNS yang identitasnya dirahasiakan itu, tidak memperoleh hak pensiun,… Read More »

Sebanyak 182 PNS Pemprov Jabar Memperoleh Penghargaan

By gladwin | August 15, 2013

Penghargaan PNS – Di tengah banyaknya informasi PNS yang nakal, masih ada juga kok yang patut mendapat jempol. Sebanyak 182 pegawai negeri sipil (PNS) lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar) mendapat penghargaan dalam Pelaksanaan Penganugerahan Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya Presiden RI. Acara ini digelar di Aula Barat, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Kamis (15/8/2013). “Penghargaan ini diberikan… Read More »